Kawasaki Z250 buka-bukaan specs dan features February 1, 2013
Posted by andre455 in Otomotif.Tags: features, kawasaki z250, specs
trackback
Kawasaki Z250 mempunyai tagline “Rule the Streets”. Lalu apa saja specs dan fitur yang mendukung tagline yang ambisius tersebut? Simak terus.
FRAME
- Suspensi Depan 37 mm telescopic fork
- Suspensi Belakang Bottom-Link Uni-Trak with gas-charged shock and 5-way adjustable preload
- Rem Depan Single 290 mm petal disc with dual-piston caliper
- Rem Belakang Single 220 mm petal disc with dual-piston caliper
- Ban Depan 110/70-17 M/C (54S)
- Ban Belakang 140/70-17 M/C (66S)
- Panjang x Lebar x Tinggi 2,010 x 750 x 1,025 mm
- Jarak Poros Roda 1,400 mm
- Jarak ke Tanah 145
- Berat 168 kg
- Kapasitas Bensin 17 litres
- Trail 26 / 82 mm
ENGINE
- Tipe 4-stroke, liquid-cooled Parallel Twin
- Maksimum Power 23.5 kW {32 PS} / 11,000 rpm
- Torsi Maksimum 21.0 N.m {2.1 kgf.m} / 10,000 rpm
- Diameter x Langkah 62.0 x 41.2 mm
- Volume Silinder 249 cm
- Valve System DOHC, 8 valves
- Sistem Bahan Bakar Fuel Injection (ѳ28 mm x 2) with dual throttle valves
- Sistem Pengapian Digital
- Sistem Pendinginan Liquid-cooled
- Perbandingan Kompresi 11.3 : 1
DRIVETRAIN
- Jumlah Transmisi 6-speed, return
- Primary Reduction Ratio 3.087 (71/23)
- Rasio Gigi Ke-1 2.600 (39/15)
- Rasio Gigi Ke-2 1.789 (34/19)
- Rasio Gigi Ke-3 1.409 (31/22)
- Rasio Gigi Ke-4 1.160 (29/25)
- Rasio Gigi Ke-5 1.000 (27/27)
- Rasio Gigi Ke-6 0.893 (25/28)
- Final Reduction Ratio 3.286 (46/14)
- Tipe System Final Drive Drive chain
- Drive Rasio Keseluruhan 9.056
- Kapasitas Coolant 1.5
- Kopling Wet, Multi – disc
FEATURES:

Tampilan panel instrument dengan perpaduan analog dan digital dengan menu utama tachometer yang besar. Don’t bother with speed, watch your revs!

Tutup tangki rata mendukung tampilan motor sport dan desain tangki melebar diatas dan meruncing kedepan. Diklaim ergonomis dan mampu menampung 17 liter BBM.
Dengan tagline, desain, specs dan fitur yang agresif, sangat terlihat ambisi Kawasaki untuk melibas siapapun yang menghalangi jalannya. Siapa kira2 yang akan dilibas? #berpikirkeras
Sumber: kawasaki-motor.co.id
mantab kawasaki
rurrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr, wuzzzzzzzzzzzzzzzzzz rerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
Z250, mungkinkah ada Z150?
http://soccerbit.com/2011/09/20/mengapa-laser-iv-ikut-menggunakan-kanga-lite/
keyeeennnn
http://belitong.wordpress.com/2013/02/03/opini-mesin-dohc-cbr150r-bisa-jadi-banyak-varian-sport/
keren banget ne motor….
ak sk bngt
aku pasti bisa memilikinya…